Podcasts by AMSA-UPH

AMSA-UPH

Welcome to AMSA-UPH's Podcast!


Contact us on amsauph.karawaci@gmail.com for further information!

Further podcasts by AMSA-UPH

Podcast on the topic Medizin

All episodes

AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.71 - Narcotics Prevention In The Gen Z Era from 2023-11-12T01:34:45

Salutations, People of Tomorrow! Narkoba sering disalahgunakan oleh kaum remaja. 🙍🏻‍♀️🙍🏻‍♂️ Awalnya ingin coba-coba, eh taunya jadi keterusan. Narkoba itu sangat berbahaya lhoo teman-teman! Me...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.70 - All About Amebiasis from 2023-10-28T16:15:22

Dalam episode kali ini kita akan membahas topik amebiasis yang merupakan sebuah infeksi parasit Entamoebae histolytica di usus. 🦠 Amebiasis sering kali terjadi di negara tropis dan negara berkemba...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.69 - Life as A Medical Student in Thailand from 2023-10-28T16:00:05

Sawadikap 👋🏻 Episode kali ini spesial banget nihhh …. Kita akan membahas seputar sistem pendidikan kedokteran di Thailand bersama Tia yang merupakan mahasiswa kedokteran di Khon Kaen University....

Listen
AMSA-UPH
Chill With AMSA-UPH #EP.68 - The World is Bright, Save Your Sight from 2023-09-25T12:54:39

Salutations, People of Tomorrow! 👋🏻 Kalian tahu ga sih kalau glaucoma dapat menyebabkan hilangnya penglihatan mata? Yuk, langsung aja dengerin Chill With AMSA 2 Ep. 68 untuk tahu lebih dalam lag...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.67 - How to Prevent Sexual Harrasment from 2023-09-11T15:44:40

Di zaman digitalisasi seperti sekarang ini, kalian tau gak sih kalau segala macam informasi dan tindakan dapat dilakukan dengan mudah secara virtual? Salah satu bentuk tindakan yang menjadi masalah...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.66 - Step Up For Osteoporosis from 2023-09-03T13:12:50

Salutations, People of Tomorrow! Kalian tau ga sih guys kalau osteoporosis dapat terjadi kepada siapa saja? 🤔 Nah, melalui podcast ‘Step Up For Osteoporosis’ ini kita bakal membahas semua tentang...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.65 - How to Be Part of AMSA-UPH Family from 2023-08-21T13:21:02

Haloo para maba gemashh… 🙌🏻 Masih bingung dan ragu untuk daftar organisasi? Eitsss, gaperlu ragu lagi karena ada AMSA-UPH! 🤩 Gas langsung aja isi link registrasi di bawah ini! https://bit.ly/...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.64 - Unleashing the Truth about Animal-Borne Diseases from 2023-07-25T13:07

Wah sedang marak terjadi penyakit akibat hewan nih. Bagaimana ya cara mencegah hingga penanganannya? 🤔 Pasti sudah penasaran kan? Langsung aja dengerin podcast “Chill With AMSA-UPH Ep. 64” karen...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.63 - How to Be a National Team from 2023-07-13T02:57:23

Penasaran tentang National Team? Masih ragu dan takut untuk naik jadi National Team? Kira-kira apa aja yaa benefit jadi National Team? 🤔 Langsung aja dengerin podcast “Chill with AMSA-UPH Ep. 63” ...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.62 - Physical Disabilities from 2023-07-11T09:53:47

Disabilitas fisik adalah kondisi di mana seseorang mengalami keterbatasan atau gangguan dalam fungsi fisik tubuhnya. Kondisi ini dapat bervariasi mulai dari kelumpuhan, kehilangan anggota tubuh, ...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.61 - Pola Hidup saat Liburan from 2023-06-19T02:15:26

Polapedia Liburan Yuk, jangan lewatkan kesempatan untuk mendengarkan podcast Chill with AMSA episode kali ini yang mengeksplorasi dunia liburan dan dapat membantu kamu menemukan keseimbangan hidup...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.60 - Fungal Infection : Panu/ Tinea Versicolor from 2023-05-30T10:37:35

Infeksi jamur adalah sebutan untuk penyakit-penyakit yang disebabkan oleh jamur. Salah satu infeksi jamur yang sering terjadi adalah panu atau tinea versicolor. Pada podcast kali dr. Grace Alvina ...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.59 - Mahasiswa Nyicil vs Mahasiswa SKS from 2023-05-25T06:56:27

Kira-kira gimana sih cara belajar anak FK? Apa iya semua anak FK belajar dengan cara nyicil? Ada juga ga sih anak kedokteran yang belajar secara SKS? Kalau kalian penasaran, buruan dengerin podca...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.58 - Gonorrhea: Be More than Aware from 2023-05-22T15:10:42

Gonore atau Gonorrhea adalah salah satu penyakit menular seksual yang ditandai dengan munculnya nanah pada urine.


Di podcast kali ini kita akan membahas mengenai penyakit Gono...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH Special Episode #OnlineHealthCampaign - Spinal Cord Injury from 2023-05-21T08:04:08

Halo semuanya 👋🏻


Kalian tau gak sih? Spinal Cord Injury merupakan salah satu masalah kesehatan yang sering kita jumpai di Rumah Sakit loh! 😣


Efek dari Sp...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.57 - Mahasiswa Kost vs Mahasiswa Pulang Pergi from 2023-04-12T09:56:21

Mahasiswa kost vs pulang pergi - Menurut kalian yang mana yang lebih effektif dan hemat? Bingung dalam memilih antara mereka sebagai mahasiswa baru? 🤔 Langsung aja yukk kita dengerin pengalaman d...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.56 - Knowing More About Parkinson's Disease from 2023-03-25T14:23:32

Parkinson’s Disease merupakan penyakit pada sistem saraf pusat yang mempengaruhi kemampuan tubuh dalam mengontrol gerakan.


Pada podcast kali ini, kita akan membahas mengenai a...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.55 - Life as a Medical Student from 2023-03-12T08:06:58

Penasaran dengan kehidupan anak FK? Apa iya anak FK ga pernah tidur? Apa iya .....?? Pssstt.... di akhir ada tips buat kamu supaya bisa kerjain LO WO dengan cepat 👀🤫 Buruan dengerin podcast "Chi...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.54 - World Cancer Day from 2023-02-25T14:45:52

70% pasien kanker ada di negara berkembang, tapi kanker itu apa ya? Kanker adalah penyakit yang berkembang sepanjang waktu dan melibatkan pembelahan sel tubuh yang tidak terkendali.

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.53 - What it Takes to get in to Medical School from 2023-02-18T04:07:24

Kalian tau gak? Kedokteran merupakan salah satu jurusan yang paling banyak peminatnya di Indonesia loh! 😲 Pada podcast kali ini, kita kedatangan seseorang yang memiliki perjuangan yang challengin...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.52 - A Life with GERD from 2023-01-25T12:00:54

GERD merupakan merupakan penyakit yang sangat umum terjadi pada pencernaan dan jika dibiarkan saja maka bisa berujung bahaya!


Pada podcast kali ini, kita akan membahas mengena...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.51 - Balancing Life as a Medical Student and Athlete from 2023-01-11T14:06:29

Chill with AMSA-UPH #EP.51 - Balancing Life as a Medical Student and Athlete🥼 🌊 Medical student yang super sibuk emang bisa sekaligus jadi atlet juga? Apa Rahasianya? Adakah tips n' tricknya?🤔✨...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.50 - Get to Know TORCH from 2022-12-25T13:04:58

TORCH merupakan salah satu penyakit yang diturunkan dari orang tua kepada bayinya. Nah, dari podcast ini kita ingin menyebarkan kewaspadaan akan penyakit TORCH!

Penasaran gak sih tentang ...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.49 - Rantau : Terrifying or Fascinating? from 2022-12-11T08:01:22

RANTAU- pasti kalian udah ga asing lagi kan dengan kata ini? Menurut kalian gimana sih rasa nya jadi mahasiswa rantau? Menakutkan atau malah menarik sih? 🤔 Langsung aja yukk kita dengerin pengala...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.48 - Menopause and Its Effects from 2022-11-25T11:59:28

Menopause merupakan berakhirnya siklus menstruasi wanita dan memiliki banyak dampak bagi wanita yang sudah mengalami menopause. Tapi apa saja ya, dampak yang dapat di alami? Apakah kalian sudah tah...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.47 - Dive into AMSEP from 2022-11-11T05:19:03

AMSA Exchange Program itu apasih? Katanya bisa keliling luar negeri, berteman sama anggota AMSA di seluruh Indonesia dan bahkan secara internasional? Gimana sih caranya? 🤔 WOW! Langsung aja kita ...

Listen
AMSA-UPH
Chill With AMSA-UPH #EP.46 - Glaucoma and its risk factors from 2022-10-26T14:25

Glaukoma adalah salah satu penyebab utama kebutaan di dunia. Namun ternyata belum banyak orang nih yang tau apa itu Glaukoma.


Penasaran ga si, apa si itu Glaukoma? Gimana si c...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #45 - Introducing the Ambassadors of ONE-UPH 2022 from 2022-10-12T15:05:53

Medical student yang jadwalnya padet banget apakah bisa jadi Ambassadors of ONE-UPH? Penasaran gak gimana caranya? Yuk! Langsung aja dengerin episode kali ini untuk mengetahui tips and tricks dar...

Listen
AMSA-UPH
Chill With AMSA-UPH #EP.44 - Arrythmia: when to see a doctor from 2022-09-25T11:36:20

Aritmia merupakan gangguan irama jantung atau pola perubahan dari denyut jantung normal yang mengacu pada setiap gangguan frekuensi, regularitas, lokasi asal, atau konduksi impuls listrik jantun...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.43 - Eye Health During the Pandemic from 2022-09-11T13:17:13

“Aduh, kok mata aku jadi cepet capek sih?” Kamu pernah gak mengeluh seperti ini? Selama masa pandemi ini, kelas online sudah menjadi bagian dari kegiatan kita sehari-hari dan ternyata berdampak k...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.42 - Living With Eczema from 2022-08-25T06:54:01

Eczema adalah gangguan peradangan pada kulit yang menyebabkan kemerahan, gatal dan ruam, namun eczema sendiri tidak menular! Pada podcast kali ini, kita akan membahas bagaimana seseorang menjalani...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.41 - How to be a Member of AMSA-UPH 101 from 2022-08-18T02:37:15

Apakah kamu mahasiswa baru kedokteran yang ingin ikut organisasi? Ga usah ragu, Yuk daftar langsung di AMSA-UPH! 🤩 Daftar dan dapatkan banyak pengalaman yang bermanfaat yang tidak akan kamu sesal...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.40 - Hepatitis Misterius from 2022-07-25T10:59:14

Hepatitis adalah peradangan pada hati yang disebabkan oleh berbagai hal seperti infeksi, obat-obatan atau penyakit lainnya. Dalam memperingati Hari Hepatitis sedunia, AMSA-UPH mengeluarkan episod...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.39 - Know More About The Clinical Year (Koas) from 2022-07-23T01:28:36

Hello People of Tomorrow!

Penasaran gak sih apa itu koas? atau udah punya niat masuk jurusan Kedokteran tapi masih bingung apa itu koas? atau udah jadi Mahasiswa/i jurusan Kedokteran tapi...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.38 - Cataract : Can It Cause Blindess? from 2022-06-26T07:04:24

Katarak merupakan penyakit yang sudah banyak diketahui oleh orang awam. Tapi apakah kalian tau kalau katarak merupakan penyakit paling umum yang dapat menyebabkan kebutaaan loh. Katarak adalah kond...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.37 - Alopecia Areata : A Closer Look from 2022-06-22T02:03:50

Alopecia Areata merupakan sebuah penyakit autoimmune yang sedang sering di bicarakan antar kalangan masyarakat dikarenakan sebuah peristiwa gempar yang terjadi di Oscars. Bersama dengan Dr. dr. Ste...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.36 - Investments : Journey to Financial Freedom from 2022-06-15T02:48:43

Financial freedom, siapa ya yang ga mau? Pastinya semua mau kan, salah satu caranya adalah dengan melakukan investasi! Bingung mau mulai investasi dari mana? Masih ga paham gimana cara investasi...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #Special EP - Hypertension : Treatment and Care from 2022-05-18T02:15:02

Hipertensi merupakan salah satu penyakit yang pengidapnya tidak sedikit di Indonesia. Tentunya ada banyak obat untuk mengontrol hipertensi tersebut. Tetapi, diantara banyaknya obat hipertensi, ada ...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.35 - Be Aware of Toxic Productivity from 2022-05-11T09:18:18

Mungkin diantara kalian ada yang pernah punya keinginan untuk selalu produktif. Tapi kalian tau gak sih kalo produktif yang berlebihan dan dipaksakan bisa berujung ke yang namanya “Toxic Product...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.34 - Tropical Medicine : Malaria from 2022-04-25T08:20:17

Tropical medicine adalah studi mengenai Penyakit tropis utama yang dialami oleh negara yang memiliki iklim tropis atau subtropis. Salah satu nama penyakit yang berada di iklim tropis atau subtropis...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.33 - What is Toxic Positivity? from 2022-04-25T08:00:53

Chill With AMSA-UPH #EP.33 - What is Toxic Positivity?


"Stop mikir negatif!" ucapan penyemangat yang ternyata menyengat?

Siapa yang pernah merasa kalau berpikir positif...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.32 - We Care and We Keep Listening : Hearing Disease in Children from 2022-03-25T12:12:42

Kalian tau gak sih ternyata Hearing Diseases masih menjadi salah satu permasalahan yang sering terjadi pada anak-anak? Gangguan pendengaran adalah berkurangnya kemampuan pendengaran seseorang yang ...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #Special EP - World Tuberculosis Day from 2022-03-20T07:27:23

Tuberkulosis (TB) adalah penyakit menular yang disebabkan oleh bakteri Mycobacterium tuberculosis yang dapat menyerang paru (TB paru), dan juga mengenai organ lainnya seperti tulang dan perut. Bag...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.31 - Self Investment from 2022-03-11T12:42:20

Chill with AMSA-UPH #EP.31 - Self Investment

Apa kalian tahu kalau ternyata investasi engga hanya tentang uang? Kita juga harus melakukan investasi diri (Self Investment). Kira-kira kalia...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.30 - Living with Tetralogy of Fallot from 2022-02-25T04:42:06

Kalian tau gak sih apa itu Tetralogy of Fallot ?  Tetralogy of Fallot adalah penyakit jantung bawaan yang meliputi empat kelainan jantung, yaitu ventricular septal defects, pulmonary valve stenosi...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.29 - When to Stop Gadget Addiction from 2022-02-11T13:13

Gadget Addiction? Kira-kira kamu termaksud dalam kategori addicted to gadget atau engga nih? Podcast Chill with AMSA kali ini bakal membahas seputar gadget addiction dari sisi positif sampe sisi...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.28 - Apa Itu Hipotiroid? from 2022-01-26T04:17:06

Apa ada yang pernah mendengar hipotiroidisme? Pada podcast Chill With AMSA kali ini kita akan membahas mengenai apa sih hipotiroidisme itu? Apa sih penyebab, gejala, serta dampaknya? Yuk! kita sim...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.27 - Who's the Impostor? Fighting the Impostor Syndrome from 2022-01-11T13:43:47

Pernah ngga sih kalian merasa kalian tidak pantas berada di posisi kalian sekarang? 

Dalam episode kali ini, kita akan membahas "Impostor Syndrome" - sebuah pola psikologis di mana s...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.26 - Anxiety Disorder from 2021-12-25T03:58:41

Siapa nih yang orangnya panikan? Kalau ujian ataupun ada kejadian lainnya suka dag dig dug ser terus panik sendiri, tapi pernah ga sih kalian panik ataupun cemas secara berlebihan? Berarti kalau k...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.25 - Passion atau Prospek Kerja from 2021-12-12T14:21:40

Kalian tim menekuni passion atau mementingkan prospek kerja nihh? Atau kalian masih labil antara keduanya?

Nah, pas banget karena di episode kali ini kita akan bahas tuntas dilema antara ...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.24 - Living with Diabetes from 2021-11-26T00:59:30

Diabetes adalah penyakit kronis yang terjadi ketika tubuh tidak bisa menghasilkan insulin yang cukup. Ketika ini terjadi, tubuh tidak dapat mengatur kadar gula dalam darah sehingga dapat menimbulka...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.23 - Organisasi Penting Gak Si? from 2021-11-11T11:25:44

Jujur ikut organisasi tujuan nya apa? Penting ga sih sebenernya aktif organisasi?

Banyak dong di antara teman-teman kita yang aktifitas organisasi nya itu gak kalah sibuk dengan kuliah ny...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.22 - Alice in Wonderland Syndrome from 2021-10-25T06:15:19

Alice in Wonderland Syndrome, atau dysmetropsia, merupakan salah satu penyakit langka yang bisa ditemui dalam bidang neuropsikologis. Pada cerita 'Alice in Wonderland' tersebut, Alice mengalami pem...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.21 - How To Balance Time As A Medical Student and A Celebrity from 2021-10-10T09:24:04

Sekolah kedokteran tapi juga aktif sebagai influencer, wow kenapa enggak?

Di episode kali ini, kita mau ngobrol - ngobrol sama Kharima Hasna yang menjadi mahasiswa baru Fakultas Kedoktera...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.20 - Look Out, Leukemia! from 2021-09-25T03:00:41

Gold September is Children Cancer Awareness Month! Leukemia masih menjadi pembunuh nomor satu anak Indonesia, data mencatat bahwa sepertiga kasus kanker pada anak di Indonesia merupakan leukemia. ...

Listen
AMSA-UPH
Chill with AMSA-UPH #EP.19 - Outstanding Students from 2021-09-11T03:00

Pasti bingung yah, Gimana cara menyesuaikan kegiatan perkuliahan selama masa online ini?


Tetap enjoy selama perkuliahan online merupakan hal yang sangat diinginkan oleh  ...

Listen
AMSA-UPH
Chill With AMSA-UPH #Special EP - Mengenal Lebih Jauh Mengenai Vaksin Covid - 19 from 2021-08-31T07:11:42

Kalian pasti udah pada tau bukan kalau vaksin itu penting untuk memberi kekebalan tubuh pada manusia. Khususnya saat ini banyak sekali berita seputar vaksin covid-19. Nah, dipodcast special kali in...

Listen
AMSA-UPH
Chill With AMSA-UPH #EP.18 - Dyspepsia : What is it and what to do from 2021-08-25T02:46:39

Dyspepsia merupakan gejala yang sangat sering dirasakan oleh sebagian besar masyarakat Indonesia, tetapi apa sih sebenarnya dyspepsia itu? Apa penyebabnya? Bagaimana komplikasinya? Penasaran? Yuk l...

Listen
AMSA-UPH
CHILL WITH AMSA-UPH #EP.17 - Mental Health During A Pandemic from 2021-08-11T11:37:25

Kesehatan mental memang sangat penting bagi kita. Apalagi disaat pandemi seperti ini, kesehatan mental kita benar-benar sedang tidak stabil. Untuk mengetahui apakah kesehatan mental kita tergang...

Listen
AMSA-UPH
CHILL WITH AMSA-UPH #EP.16 - Apa itu Alzheimer? from 2021-07-28T14:15:49

Pada podcast AMSA-UPH kali ini kita akan membahas tentang penyakit Alzheimer, karena penyakit Alzheimer sendiri di Indonesia terus meningkat. Pada tahun 2019 sendiri sudah ada 25,9 juta jiwa yang t...

Listen
AMSA-UPH
CHILL WITH AMSA-UPH #EP.15 - Berprestasi dengan Timnas Indonesia from 2021-07-26T12:10:42

Seringkali kita berpikir bahwa untuk menjadi seorang mahasiswa berprestasi / ambis pasti akan menyita banyak waktu dan juga merepotkan. Dalam episode podcast kali ini, kita akan berbincang-bincan...

Listen
AMSA-UPH
CHILL WITH AMSA-UPH #EP.14 - Yuk Kepoin Executive Board AMSA Indonesia! (SoCO Edition) from 2021-06-14T13:00

Memasuki akhir tenure, AMSA Indonesia bakal segera ngadain regenerasi Executive Board dan timnya nih! tertarik gak buat jadi National Team atau bahkan Executive Board AMSA Indonesia? bingung car...

Listen
AMSA-UPH
CHILL WITH AMSA-UPH #EP.13 - Mahasiswa Produktif from 2021-05-23T12:00

Saat menjadi mahasiswa tentunya kebutuhan kita semakin bertambah banyak kan. Nah karena itu, di podcast AMSA-UPH episode kali ini akan membahas mengenai cara dan tips mendapatkan uang sembari ku...

Listen
AMSA-UPH
CHILL WITH AMSA-UPH #EP.12 - What Is Long-COVID? from 2021-05-04T13:00:10

Ada yang sudah pernah dengar tentang Long-COVID? Jadi, Long-COVID adalah gejala yang masih dirasakan oleh pasien walaupun pasien sudah sembuh dari infeksi virus COVID-19! 

Mau tau le...

Listen
AMSA-UPH
CHILL WITH AMSA-UPH #EP.11 - LIVING AS DUAL CITIZENS from 2021-04-30T08:55:05

Mari kita denger cerita dari tamu special kita untuk mengetahui kehidupan orang orang yang mempunyai dwi kewarganegeraan! #impACTful #vivaAMSA

Listen
AMSA-UPH
CHILL WITH AMSA-UPH #EP.10 - Mengenal Autism — with dr. Anggia Hapsari from 2021-04-03T13:18:20

Minggu ini merupakan World Autism Awareness Week, sebuah minggu yang dapat meningkatkan kesadaran masyarakat tentang pentingnya deteksi dini dan juga pengobatan dari penyakit ini. Yuk kita belajar ...

Listen
AMSA-UPH
CHILL WITH AMSA-UPH #EP.9 - Kenali Tuberculosis — with dr. Rikho Melga Shalim from 2021-03-25T11:00

Podcast AMSA-UPH episode ke-9 ini akan membahas tentang Tuberkulosis, nih!

Tuberkulosis, atau sering dikenal dengan TBC, adalah penyakit pada paru-paru yang hingga saat ini ditemukan seba...

Listen
AMSA-UPH
CHILL WITH AMSA-UPH #EP.8 - Tetap Produktif Selama Pandemi Yuk — with Bathara Saverigadi Dewandoro from 2021-03-07T13:05:28

Semenjak pandemi dimulai, kegiatan sehari-hari kita mulai berubah menjadi kurang produktif. Nah karena itu, hari ini kita mau bahas gimana sih cara untuk tetap produktif selama pandemi bersama t...

Listen
AMSA-UPH
CHILL WITH AMSA-UPH #EP.7 - Mengenal National Team AMSA-Indonesia! from 2021-01-17T10:39:54

Mau daftar jadi anggota dari AMSA Indonesia National Team? Tapi bingung harus ngapain aja? Episode podcast kali ini bakal bahas tentang bagaimana dan apa aja yang harus dipersiapkan untuk masuk di ...

Listen
AMSA-UPH
CHILL WITH AMSA-UPH #EP.6 - Chronic Obstructive Pulmonary Disease (COPD) - with dr. Nicholas Gabriel from 2020-12-31T13:22:06

Penyakit Paru Obstruktif Kronis ternyata penyakit yang berbahaya jika tidak ditangani dengan cepat. Yuk! Kita mengenal lebih dalam tentang penyakit ini agar menyelamatkan nyawa sendiri ataupun oran...

Listen
AMSA-UPH
CHILL WITH AMSA-UPH #EP.5 - NGOBROL BARENG SELEBGRAM — with Janis Kareem Aneira from 2020-12-12T11:57:39

Podcast kali ini AMSA UPH kedatangan tamu spesial nih. Janis Kareem Aneira seorang selebgram yang juga seorang aktris hadir untuk ngobrol - ngobrol soal pekerjaan dan kehidupan pribadinya! #impACT...

Listen
AMSA-UPH
CHILL WITH AMSA-UPH #EP.4 - Mengenal Apa Itu Kanker Payudara? from 2020-10-25T11:36:15

October is known as Breast Cancer Awareness Month, an annual campaign to increase awareness, early detection, and treatment as well as palliative care of this disease. Together, get to know what b...

Listen
AMSA-UPH
CHILL WITH AMSA-UPH #EP.3 - Dear Future Doctors — with Dila Septiani (AMSA-MCU) from 2020-10-12T06:00:23

Kalau ditanya tentang jurusan yang paling bergengsi di Indonesia mungkin kebanyakan orang akan menjawab, jurusan kedokeran! Nyatanya, ribuan lulusan SMA di Indonesia ini setiap tahunnya bersaing ke...

Listen
AMSA-UPH
CHILL WITH AMSA-UPH #EP.2 - TOXIC RELATIONSHIP — with Mutiara Maharini from 2020-09-26T08:31:05

Orang terdekat sangat berpengaruh pada kesehatan mental kita, yuk lihat kita punya hubungan yang sehat atau kurang sehat ya? Lalu bagaimana cara mengatasinya apabila kita memiliki hubungan yang kur...

Listen
AMSA-UPH
CHILL WITH AMSA-UPH #EP.1 - Hello People of Tomorrow! from 2020-09-12T12:00

Kenalan lebih dekat yuk sama AMSA-UPH! 

Listen
AMSA-UPH
OREO: Part 3 from 2020-08-28T11:46:47

Halo semua! Selamat datang di podcast kami yang berjudul OREO: Ordinary People Can Do Extraordinary Things, dimana kita akan ngobrol bareng beberapa narasumber seputar disabilitas. Kita...

Listen
AMSA-UPH
OREO: Part 2 from 2020-08-28T11:44:43

Halo semua! Selamat datang di podcast kami yang berjudul OREO: Ordinary People Can Do Extraordinary Things, dimana kita akan ngobrol bareng beberapa narasumber seputar disabilitas. Kita...

Listen
AMSA-UPH
OREO: Part 1 from 2020-08-28T11:10:06

Halo semua! Selamat datang di podcast kami yang berjudul OREO: Ordinary People Can Do Extraordinary Things, dimana kita akan ngobrol bareng beberapa narasumber seputar disabilitas. Kita...

Listen