Gimana Cara Brand Baru Bisa Bersaing? [Tips Branding dan Komunikasi] | Webinar - a podcast by LAB/ID.

from 2020-08-20T12:00

:: ::

Versi Youtube


Konten dari webinar kali ini ngebahas:



  • Apa yang harus dilakukan sama brand baru waktu masuk ke pasar?

  • Apa brand baru dan kecil bisa punya daya saing?

  • Gimana cara mengambil peluang dari brand-brand besar

  • Bikin persaingan baru harus bagaimana?

  • Gimana cara bikin pain point konsumen


Ga jarang penawaran yang kita luncurin ke market udah ada banyak pesaing dengan skala yang jauh lebih besar. Selain bertumpu pada kreatifitas, kita juga harus tau gimana cara narik perhatian konsumen dengan strategi branding dan tips marketing. Kebetulan konsumen secara naluri tertarik dengan hal-hal yang baru sebelum mereka ngelanjutin proses mengambil keputusan ke tahap 'Perlu atau Engga ya?'  Video dibuat oleh 


#carabikinbrand #tipsbranding #tutorialbranding #konsultanbrand #strategibranding #carabranding #marketingbrand #perilakukonsumen #consumerinsight



---

This episode is sponsored by
ยท Anchor: The easiest way to make a podcast. https://anchor.fm/app

Support this podcast: https://anchor.fm/labid/support

Further episodes of Brand Chit Chat with LAB ID

Further podcasts by LAB/ID.

Website of LAB/ID.