Episode 30 - Lost in Translation (with @INA_Bminton) - a podcast by Ibi

from 2019-10-30T17:14:20

:: ::

Di #DenmarkOpenSuper750 kemarin ada salah satu hal kecil namun mengganjal sekali ketika wawancara di lapangan bersama Praveen Jordan dan Melati Daeva Oktavianti. Bukan, bukan bahasa Inggris mereka, melainkan justru translator nya di sana. Sebuah hal kecil namun berakibat fatal jika itu terjadi pada acara dengan skala yang lebih besar.


Apa sih yang membuat atlet-atlet badminton dari benua Asia masih belom PeDe ngomong bahasa Inggris ketika diwawancara? Apa aja sih cara2 agar para pemain2 ini jadi lebih PeDe kalo diwawancara?


Ditemani oleh teman-teman dari @INA_Bminton dan terima kasih atas sumbangan suara nya untuk episode ini. Cek twitter mereka!

Further episodes of Podcast Tepak Bulu - Podcast Bulutangkis

Further podcasts by Ibi

Website of Ibi